INTERNASIONAL | TIONGHOANEWS


Selamat datang berkunjung dalam situs blog milik warga Tionghoa Indonesia. Disini kita bisa berbagi berita tentang kegiatan/kejadian tentang Tionghoa seluruh Indonesia dan berbagi artikel-artikel bermanfaat untuk sesama Tionghoa. Jangan lupa partisipasi anda mengajak teman-teman Tionghoa anda untuk ikutan bergabung dalam situs blog ini.

Rabu, 25 Januari 2012

PENDUDUK KOTA MENENGAH DAN KECIL BISA NIKMATI FILM 3D DI CHINA

Selama perayaan Tahun Baru Imlek, suami istri Liu Xia yang berusia 60 tahun telah menerima suvenir khusus dari anaknya, yaitu tiket film tiga dimensi (3D). Suami isteri tersebut tinggal di sebuah kota kecil di bagian utara Provinsi Anhui, untuk pertama kali mereka menikmati film 3D di bioskop yang baru selesai dibangun di kotanya.

Kini, film 3D mulai populer di kota-kota menengah dan kecil di China. Menurut data statistik, pada tahun 2011, film buatan China bertambah pesat, sementara layar putih bertambah 8 potong setiap hari, jumlah layar putih di bioskop seluruh negeri melampaui 9.000 potong. [Miao Miao / Beijing]


ARTIKEL YANG BERKAITAN

Mari kita dukung kiriman artikel-artikel dari teman-teman Tionghoa, dengan cara klik "SUKA" dan teruskan artikel kesukaan Anda ke dalam facebook, twitter & googleplus Anda.

TERBARU HARI INI

ARTIKEL: BUDAYA

ARTIKEL: KEHIDUPAN

ARTIKEL: KESEHATAN

ARTIKEL: IPTEK

ARTIKEL: KISAH

ARTIKEL: BERITA