INTERNASIONAL | TIONGHOANEWS


Selamat datang berkunjung dalam situs blog milik warga Tionghoa Indonesia. Disini kita bisa berbagi berita tentang kegiatan/kejadian tentang Tionghoa seluruh Indonesia dan berbagi artikel-artikel bermanfaat untuk sesama Tionghoa. Jangan lupa partisipasi anda mengajak teman-teman Tionghoa anda untuk ikutan bergabung dalam situs blog ini.

Rabu, 31 Oktober 2012

LAUYANG, PERADABAN BUDAYA CHINA KUNO

Louyang adalah sebuah kota metropolitan yang maju ketika Dinasti Tang (618-907) dengan jumlah penduduk lebih dari satu juta jiwa. Louyang terletak  di sebelah selatan dari Sungai Kuning, jantung China. Kota ini memiliki hamparan tanah yang luas dengan pegunungan yang tinggi.
 
Kota  tersebut  bukan sebagai pusat pemerintahan, tetapi  pusat  kebudayaan dan ilmu pengetahuan. Kota ini penuh dengan legenda dan kisah sejarah yang unik. Bahkan dinamakan dengan dengan istana naga. Demikian yang informasi yang dilansir dari xinhua.
 
Salah satu legenda yang terkenal adalah Sungai Kuning. Konon, di sungai ini dewi-dewi muncul dari gelombang sungai dan membawa kebudayaan kepada manusia. Diantara para dewi dewi yang muncul dari air, terdapat seekor kuda dengan kepala naga, yang membawa lukisan di punggungnya yang akhirnya menjadi cikal bakal munculnya Delapan Trigram, yakni simbol yang merupakan dasar sistem kosmologi dan falsafah China kuno.
 
Karena Louyang tua mengingatkan akan kebudayaan China, maka sekelompok masyarakat China pada tahun 2007, menghibur penduduk di kota tersebut dan di lokasi turis dengan memakai pakaian tradisional Dinasti Han (206 SM- 220). Mereka datang dari berbagai kota seperti Shanghai, Changzhou, Shijiazhuang, dan dari kekaisaran tua Xi'an. [Miao Miao / Beijing]

Catatan: Ayo kita dukung Tionghoanews dengan cara mengirim email artikel berita kegiatan atau kejadian tentang Tionghoa di kota tempat tinggal anda ke alamat email: tionghoanews@yahoo.co.id dan jangan lupa ngajak teman-teman Tionghoa anda ikut gabung disini, Xie Xie Ni ...

ARTIKEL YANG BERKAITAN

Mari kita dukung kiriman artikel-artikel dari teman-teman Tionghoa, dengan cara klik "SUKA" dan teruskan artikel kesukaan Anda ke dalam facebook, twitter & googleplus Anda.

TERBARU HARI INI

ARTIKEL: BUDAYA

ARTIKEL: KEHIDUPAN

ARTIKEL: KESEHATAN

ARTIKEL: IPTEK

ARTIKEL: KISAH

ARTIKEL: BERITA